Selasa, 15 Januari 2013

Jelajah Baluran (Africa Van Java)



Jelajah Baluran aka. Africa van Java 2 days 3 nights


Taman Nasional Baluran merupakan kawasan dengan ekosistem yang cukup lengkap, wilayah taman nasional ini meliputi pegunungan, hutan, savana, dan pantai. Ratusan hewan siap untuk menyambut kedatangan kita di padang savana seperti banteng jawa, macan tutul, anjing hutan, rusa timor, kijang, dan berbagai jenis keluarga reptil serta bermacam-macam burung. Suasana di taman nasional ini seolah membuat kita serasa berada dalam kisah-kisah petualangan di Afrika.


Ittinerarry
Day 1, 29 maret 2013
21.00-22.30 : Penjemputan peserta tour di Stasiun Gubeng/Terminal Purabaya/Juanda Airport Surabaya
22.30-04.30 : Perjalanan menuju Baluran National Park

Day 2, 30 maret 2013
04.00-06.00 : Mengurus perijinan untuk memasuki Baluran National Park
06.00-08.00 : Check in di Wisma Bekol, mandi, breakfast, dan istirahat
08.00-11.30 : Eksplorasi Savana Bekol (kegiatan: trekking, photography, dan melihat aktivitas satwa)
11.30-13.00 : Istirahat dan Makan Siang
13.00-16.00 : Eksplorasi Pantai Bama (kegiatan: canoing)
16.00-17.00 : Sunset hunting
17.00-18.30 : Mandi dll.
18.30-19.30 : Free time + dinner
19.30-21.30 : Night Safari (kegiatan: melihat aktivitas satwa di malam hari)
21.30-pagi : Istirahat

Day 3, 31 maret 2013
04.30-06.00 : Sunrise hunting
06.00-08.00 : Mandi, breakfast dan packing
07.00-10.00 : Eksplorasi Hutan (kegiatan: photography dan mengamati satwa)
10.00-10.30 : Menuju Gardu Pandang Bekol
10.30-12.00 : Gardu Pandang Bekol (kegiatan: photography dan mengamati satwa dari tower)
12.00-13.00 : Lunch dan check out
13.00-19.00 : Kembali menuju Surabaya dan tour berakhir

*itinerary diatas bisa berubah sewaktu-waktu sesuai dengan situasi dan kondisi

Harga Paket Rp 650.000,-/orang.
Starting Point Surabaya (berangkat dari Jakarta juga bisa dengan penambahan biaya transportasi)

Include :
- Transportasi AC dari Surabaya-Baluran PP
- Penginapan, 1 kamar untuk 2-3 orang
- Makan 5 X (Hari I : none, Hari II : 3 x Makan, Hari III : 2 x Makan)
- Air Mineral pada saat tour
- Biaya perijinan dan tiket masuk Taman Nasional Baluran
- Perahu Cano (sharing)
- Local Guide dari Petugas TN Baluran
- Team Leader dari 100Traveller

Exclude :
- Biaya perjalanan/transportasi dari kota asal peserta menuju starting point, begitu juga pulangnya
- Biaya asuransi pada saat tour
- Biaya keperluan pribadi pada saat di perjalanan, penginapan ataupun pada saat tour
- Biaya optional tour (di luar itinerary yang sudah ada)

Syarat dan Ketentuan:
- Anak berumur diatas 5 tahun dikenakan tarif normal, dibawah lima tahun diskon 50%, dibawah 2 tahun Gratis
- Peserta tidak mempunyai riwayat kesehatan yang membahayakan diri sendiri atau peserta lain
- Satu orang pun bisa gabung dalam acara ini, tetapi apabila keseluruhan peserta yang gabung kurang dari 10 orang biaya akan kami sesuaikan
- Apabila peserta membatalkan keikutsertaannya sebelum H-14 maka uang DP akan hangus, apabila peserta membatalkan keikutsertaannya setelah H-14 maka seluruh uang akan hangus, kecuali dia mendapatkan pengganti peserta maka tidak ada uang yang hangus
- Jadwal bisa berubah tergantung cuaca dan kondisi lalu lintas
- DP akan kami kembalikan 100% apabila ada pembatalan dari pihak kami karena sesuatu hal
- Peserta dianggap mengerti dan menyetujui semua ketentuan di atas



Tata cara ikutan trip ini :
- Bayar DP as Commitment fee minimal 350rb, bisa dimulai dari Notes/event ini di publish atau bisa juga langsung melunasi full.
- Melakukan konfirmasi pembayaran via email
- Pelunasan paling lambat H-5
- Pendaftaran ditutup H-5 atau setelah quota maksimal terpenuhi
- Pembayaran bisa ditransfer ke :
* BCA : a/c. 3801254321 A/n Wira adi dharma


CP : wiraadi dharma
08192668425 XL, 085222255210 AS, 085720002528 M3
Email :  deladi14@gmail.com
Deladi14.blogspot.com
Twitter @markitrip



Tidak ada komentar:

Posting Komentar