Selasa, 07 Februari 2012

Trip hemat ujung genteng

Sebuah trip yang akan mengajak anda ke suatu tempat yg diluar bayangan anda dan belum dikenal banyak orang.

Bayangkan anda akan melihat penyu sebesar meja makan bertelur, sedikit fun hiking melintasi pesisir pantai yang indah, melihat sunset dan sunrise yg luar biasa menawan, memotret 3 air terjun indah Cikaso, dan niagara kecil Cigangsa, plus keindahan Amanda Ratu yang seperti Tanah Lot Bali dan hanya ada di Trip Hemat Ujung Genteng 3D2N, 17 - 19 Februari 2012


ITINERARY


Hari I, Jumat 17 Februari 2012
21.00 Kumpul di Semanggi + Registrasi
21.30 Berangkat ke Ujung Genteng

Hari II, Sabtu 18 Februari 2012
07.00 Sampai di Curug Cikaso
08.00 Sarapan dan dilanjutkan bernarsis ria sambil foto-foto
11.00 Berangkat menuju Curug Cigangsa
11. 30 Tiba di Curug Cigangsa dan dilankutkan foto-foto lagi
13.15 Tiba di Pengnapan dan Makan siang
14.00 Bobo-bobo siang
15.30 Mengikuti proses pelepasan tukik (anak2 penyu)
16.00 Fun hiking menyusuri pantai indah menuju Pantai Cipanarikan untuk melihat Sunset
18.30 Kembali ke penginapan dan Makan Malam
21.00 Melihat penyu bertelur

Hari III, Minggu 19 Februari 2012
05.00 Menikmati sunrise
07.00 Sarapan
08.00 Packing
08.30 Menuju Amanda Ratu Resort “Tanah Lot” nya Ujung Genteng
11.00 Makan Siang
12.00 Menuju Jakarta

Biaya hanya : 585.000/org
Terbatas hanya untuk 14 org

Include:
- Penginapan
- Transportasi Minibis/Elf AC JKT-Ujung Genteng PP + Bensin + Tol
- Karcis masuk ke Obyek-Obyek Wisata
- Guide local di Ujung Genteng
- Sewa Perahu di Curug Cikaso
- Makan siang di Curug Cikaso
- Sewa Perahu di Curug Cikaso
- Makan 5x
- Air Mineral

Tidak Termasuk :
- Pengeluaran pribadi sepanjang perjalanan
- Asuransi Perjalanan



Tata cara ikutan trip ini :
1. Mendaftarkan nama anda ke deladi14@gmail.com atau sms ke HP 08192668425 (wira adi) atau bbm 26e686f5
2. Pembayaran DP min Rp 100.000, pelunasan saat keberangkatan
3. Pembayaran bisa ditransfer ke :
BRI :
wira adi dharma 0893-01-001558-50-0
4. Konfirmasi pembayaran via email deladi14@gmail.com dan sms ke HP 08192668425 (wira adi) atau bbm 26e686f5 yang berisi :
Nama
Jenis Kelamin
Tempat/tgl lahir
No Hp
Email
5. Jangan lupa mencantumkan berita “nama perserta untuk Jalan-jalan ujung genteng” ketika mentransfer dan bukti transfer wajib dibawa saat regitrasi


Untuk pulau harapan min 10 org dan bisa request weekend kapanpun
Email : deladi14@gmail.com


NB:

- Pembatalan setelah transfer uang tidak dapat dikembalikan (NO REFUND), akan tetapi dapat digantikan dengan orang lain.
- Jadwal bisa berubah tergantung kondisi cuaca dan lalu lintas

info lengkap hubungi :
wira adi dharma
08192668425/26e686f5
twitter : @wiraadii
facebook : http://www.facebook.com/wiraadi.dharma

Tidak ada komentar:

Posting Komentar